Spesifikasi ini menjadi populer dan standar karena sebelum adanya UML, telah ada berbagai macam spesifikasi yang berbeda. Hal ini menyulitkan komunikasi antar pengembang perangkat lunak. Untuk itu beberapa pengembang spesifikasi yang sangat berpengaruh berkumpul untuk membuat standar baru. UML dirintis oleh Grady Booch, James Rumbaugh pada tahun 1994 dan kemudian Ivar Jacobson.
UML mendeskripsikan OOP (Object Oriented Programming) dengan beberapa diagram, diantaranya:
Diagram struktur:
1. Diagram kelas
2. Diagram obyek
3. Diagram komponen
4. Diagram deployment
Diagram perilaku:
1. Diagram use-case
2. Diagram urutan/sekuen
3. Diagram kolaborasi
4. Diagram statechart
5. Diagram aktivitas
Dengan UML kita dapat membuat model untuk semua piranti perangkat lunak.
UML class diagram :
0 komentar:
Posting Komentar